Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Lima Puluh Kota Kunjungi Dukcapil Tanah Datar
Admin
Rabu, 14 Desember 2022
264 Dibaca
Rabu (14/12) Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Lima Puluh Kota Kunjungi Disdukcapil Kabupaten Tanah Datar. Studi tiru kali ini membahas informasi seputar Petugas Registrasi Nagari (PRN) yang ada di Kabupaten Tanah Datar.